PRESS RELEASE: Tiga Hari Penutupan Objek Wisata Desa Ponggok untuk Evaluasi Protokol Kesehatan COVID-19, Sterilisasi dan Pemeliharaan

Senin, 02 November 2020 – Setelah 5 hari melakukan simulasi re-opening, pengelola Umbul Ponggok terpaksa penutup kembali wisata air Umbul Ponggok untuk sterilisasi, evaluasi, dan pemeliharaan. Penutupan ini menjadi keputusan bersama SATGAS COVID-19 desa Ponggok dan SATGAS COVID Kecamatan Polanharjo menyusul informasi dari Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten tentang salah satu karyawan freelance Umbul Ponggok yang terdeteksi positif COVID-19.

Kepala Desa Ponggok merangkap ketua SATGAS COVID-19 Desa Ponggok menyatakan penyesalannya, karena proses rekruitmen freelance tersebut tidak disertai pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu. “Ini adalah murni kelalaian karena membludaknya pengunjung pada saat simulasi reopening kemarin. Pengelola Umbul Ponggok kekurangan SDM yang siap menangani pengunjung dalam jumlah banyak sesuai protokol kesehatan COVID-19. Sehingga perekrutannya terburu-buru. Tapi ini menjadi pelajaran besar bagi BUMDes Tirta Mandiri Ponggok dan saya yakin tidak akan terjadi lagi. Saat ini kami melakukan tracing dan sudah memberangkatkan 6 orang kontak terdekat yang bersangkutan untuk melakukan test SWAB” ujar Bapak Junaedhi Mulyono kemarin siang (31 Oktober 2020).

Sementara itu, kepala divisi wisata BUMDes Tirta Mandiri, Bapak Suyantoko menjelaskan bahwa freelance yang terdeteksi positif COVID-19 saat ini sudah dalam penanganan medis dan melakukan karantina mandiri begitupun dengan 6 orang kontak terdekat yang bersangkutan.

“Kami mengakui kelalain dalam proses rekruitmen itu karena mengantisipasi membludaknya pengunjung dan sebagai upaya darurat melayani pengunjung dalam jumlah banyak dalam satu waktu.” Ungkap Pak Suyantoko.

Pembukaan kembali objek wisata yang ada di Desa Ponggok dalam rangka simulasi telah dilaksanakan selama 5 hari, terhitung sejak 27 – 31 Oktober 2020. Pembukaan kembali tersebut berdasarkan Surat Edaran (SE) Bupati Klaten Nomor 443.629.113 tentang Pembukaan Objek Wisata Tirta di Masa Pandemi di Kabupaten Klaten yang memuat ketentuan-ketentuan yang harus dilaksanakan oleh pihak pengelola objek wisata air.

Menanggapi hal tersebut, pengelola objek wisata di Desa Ponggok, khususnya Umbul Ponggok mempersiapkan segala hal yang berkaitan dengan pemenuhan standar dan fasilitas protokol kesehatan COVID-19 yang dipersyaratkan.

Pada hari ketiga pelaksanaan simulasi, PJS Bupati Klaten meninjau langsung pemberlakuan protokol kesehatan COVID-19 di wisata Umbul Ponggok sebagai upaya monitoring dan evaluasi, dan bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten untuk melakukan sampling test SWAB yang diperuntukan bagi pengunjung wisata dan pengelola objek wisata Umbul Ponggok. Berdasarkan data hasil pemeriksaan SWAB di Umbul Ponggok tesebut, dari 9 sampel, 1 orang terkonfirmasi positif COVID-19.

Protokol kesehatan COVID-19 dan tata kelola baru yang telah dipersiapkan sebelumnya oleh pengelola Umbul Ponggok dalam pengaplikasiannya dilapangan memang tidak semudah teorinya. Banyak konsep layanan yang memerlukan pengkondisian untuk bisa berfungsi optimal. Keterbatasan jumlah pegawai disaat membludaknya pengunjung menjadi kendala tersendiri bagi pengelola Umbul Ponggok selama proses simulasi tersebut. Dalam waktu penutupan 3 hari ini, Pak kades Ponggok sendiri akan melakukan evaluasi serta pemetaan kembali tata kelola pelayanan agar lebih maksimal.

Senin, 1 November 2020

Kepala Desa Ponggok

H. Junaedhi Mulyono, SH

Anda mungkin juga suka...

Artikel Populer

43 Komentar

  1. Very interesting! We spend just too much time choosing the right furniture when we completely forgot about the light. Elsy Tristam Rider

  2. I really like and appreciate your article. Really Great. Dalila Chaunce Leoline

  3. Some genuinely prize blog posts on this web site , saved to fav. Tawsha Lyn Corine

  4. If you want to use the photo it would also be good to check with the artist beforehand in case it is subject to copyright. Best wishes. Aaren Reggis Sela

  5. I really like your writing style, fantastic information, thankyou for posting : D. Janenna Garrik Garfinkel

  6. Perfect piece of work you have done, this website is really cool with superb information. Roxana Alick Heidi

  7. Appreciating the persistence you put into your blog and detailed information you provide. Sherie Shem Beverie

  8. There is definately a great deal to know about this topic. I really like all of the points you made. Tiphani Barclay Frerichs

  9. There is obviously a lot to realize about this. I feel you made various nice points in features also. Gilly Marv Gisela

  10. What a information of un-ambiguity and preserveness of precious knowledge regarding unexpected feelings. Diann Giacomo Frum

  11. Hello mates, its fantastic piece of writing regarding cultureand entirely defined, keep it up all the time. Beatrice Fredrick Anuska

  12. Hello. This article was extremely motivating, particularly since I was browsing for thoughts on this issue last Monday. Seline Torr Kumler

  13. I loved your blog article. Much thanks again. Really Cool. Lisbeth Quintus Verdi

  14. Amazing article! Thank you for posting such an eloquent explanation on why CoH matters to the thousands of players. Tillie Patric Hatty

  15. Appreciation to my father who shared with me about this webpage, this web site is truly awesome. Appolonia Grenville Doak

  16. Well I definitely enjoyed reading it. This article provided by you is very helpful for proper planning. Katalin Pattie Ardyce

  17. i love this finest article

  18. I used to be recommended this web site via my cousin. I am no longer sure whether
    or not this submit is written via him as no one else recognise
    such distinctive approximately my trouble. You’re wonderful!
    Thanks!

  19. Im thankful for the article. Much thanks again. Keep writing. Carry Willem Toombs

  20. Asking questions are in fact pleasant thing if you are not understanding anything totally, however this article gives good understanding even. Salli Roderigo Dorie

  21. I have been surfing online more than three hours today, yet I never found anything that grabbed my interest as much as this piece. Antoinette Franklin Gardas

  22. I conceive this web site has some really superb information for everyone :D. Dee Dee Kaleb Flory

  23. Very neat article post. Really looking forward to read more. Cool. Minetta Mace Deden

  24. Awesome! Its truly awesome article, I have got much clear idea concerning from this piece of writing. Raine Ario Nealson

  25. Hello! I could have sworn I’ve been to this blog before but after browsing through some of the post I realized it’s new to me. Anyways, I’m definitely happy I found it and I’ll be book-marking and checking back frequently!

  26. Hello! I could have sworn I’ve been to this blog before but after browsing through some of the post I realized it’s new to me. Anyways, I’m definitely happy I found it and I’ll be book-marking and checking back frequently!

  27. You made some nice points there. I looked on the internet for the subject matter and found most individuals will agree with your site.

  28. I think this is a real great article. Thanks Again. Keep writing. Betti Lalo Hamer

  29. Wow, this paragraph is fastidious, my younger sister is analyzing these things, thus I am going to inform her. Jaine Julie Wyatt

  30. Some genuinely fantastic content on this web site, regards for contribution. “Be absolutely determined to enjoy what you do.” by Sarah Knowles Bolton. Bunnie Nero Hiltner

  31. You have a entirely exciting website. I like the directly poop that you accommodate with every article. Roselin Levy Rew

  32. I am sure this paragraph has touched all the internet people, its really really pleasant paragraph on building up new webpage. Emmaline Elisha Malinin

  33. You need to take part in a contest for one of the greatest blogs online. Phaedra Colan Corbet

  34. You made some nice points there. I did a search on the topic and found most persons will approve with your site. Arlana Rocky Barbour

  35. Its extremely brilliant YouTube video in terms of features, really pleasant, its quality is truly appreciable. Davine Demetrius Ingraham

  36. I conceive you have noted some very interesting details, appreciate it for the post. Dana Alvie Alf

  37. very appropriate post, i like it

  38. outstanding article, i love it

  39. fabulous post, i love it

Tinggalkan Balasan ke dublaj Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!